Kodim0316] Babinsa 02 Serda Roni Sitorus melaksanakan monitoring kegiatan proses pemasangan kabel bawah laut dari travo Belakang padang menuju Pulau Sambu (Pertamina Sambu) sepanjang 1760m dangan kapasitas tegangan 20 KV bertempat di lingkungan Kelurahan Tanjung Sari.Rabu [01/01/2025].
Adapun kegiatan tersebut dilaksanakan padahal pukul 08.00 Wib
Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Serda Roni Sitorus, Yalaga vendor, Staf PLN.
Dalam pelaksanaan proses pemasangan kabel bawah laut menghubungkan travo PLN belakang menuju pertamina Sambu sepanjang 1760m dengan kapasitas tegangan 20 KV keterlambatan pemasangan kabel bawah laut di karenakan alat troler yang tidak berfungsi sehingga tidak dapat di operasional kan.
Babinsa menyampaikan setelah di lakukan perbaikan pagi ini kegiatan di lanjutkan kembali sehingga target pengerjaan harus selesai dalam Sehari ke depan.
Adapun pada pukul 09.30 WIB kegiatan monitoring selesai dalam keadaan aman.